VEGETARISME - GAYA HIDUP MULIA
 
Kpedji Gawu: Panekuk Kacang Vegan Togo (Dalam Bahasa Ewe)      
(Untuk semua bahan, silakan gunakan versi organik jika tersedia)
Kacang
Bawang
Minyak kelapa
Bubuk cabai merah
Garam
Baking soda





Cara Membuat:
1. Haluskan kacang menjadi bubuk.
2. Tambahkan air. Tambahkan baking soda ke dalam air.
3. Tambahkan sedikit garam.
4. Campur. Jika terlalu kental, tambahkan lebih banyak air.
5. Rasakan apakah garamnya cukup.
6. Panaskan wajan, dan ketika itu cukup panas, masukkan ke dalam wajan.
7. Tunggu beberapa saat sementara panekuk dimasak.
8. Jika satu sisi sudah matang, balikkan untuk memasak sisi lain.
9. Ketika semua sisi matang, angkat.
10. Taburkan minyak kelapa dan bubuk cabai.
11. Potong bawang, dan kemudian taburkan ke atas kue.
12. Serabi kini siap untuk dimakan.

File NO: 1474
 
Cari Resep Vegan
 
Paling populer
 Konservatori Kelelawar Lubee - Menyelamatkan Kelelawar Buah yang Terancam Punah - Bag.1/3
 Barli Slovenia dan Kuah Buncis dengan Tofu Asap - Bag.1/2
 Natal Vegan Mentah yang Mempesona: Pai Apel & Isi - Bag.1/2
 Thanksgiving Vegan bersama Koki Miyoko Schinner: Phyllo Pouches Emas, Sup Labu, & Puuding Roti - Bag.1/2
 Kesenangan & Kenikmatan Hanukkah Vegan bersama Koki Cary Brown - P1/2
 Mie Rebus Vegan Malaysia (Mie Kuah Kentang) (dalam bahasa Melayu)
 Faith, Anjing Kecil Pemberani yang Berdiri Tegak Bag.1/2
 Membuat Mie-yang-Ditarik-dengan-Tangan dari Shanxi, China (dalam bahasa China)
 Vegetarian di dalam Surga Merayakan Hanukkah - Bag.1/3: Kubis Gulung
 Pengajar Makanan Mentah Ellen Livingston, Bag.1/2: Smoothie Hijau dan Sup Dingin Pepaya-Jeruk Nipis