Sebuah penelitian oleh peneliti AS yang diterbitkan dalam edisi September 2011 Journal of Glaucoma menemukan bahwa pengguna kokain mempunyai 45% risiko tambahan terkena glukoma sudut terbuka, penyakit yang menyebabkan kebutaan, yang juga mereka dapatkan pada usia yang jauh lebih muda.
http://www.presstv.ir/detail/202411.htmlhttp://journals.lww.com/glaucomajournal/Abstract/2011/09000/Substance_Use_Disorder_and_the_Risk_of_Open_angle.9.aspx