Reformasi alkohol maju di Rusia - 19 Sep 2010  
email to friend  Kirim halaman ini buat teman    Cetak

Dengan tujuan 2020 yaitu pengurangan 50% dalam konsumsi alkohol negara itu, Presiden Dmitry Medvedev dan pemerintah Rusia, telah menerapkan sejumlah reformasi baru-baru ini.

Menyusul larangan penjualan alkohol keras selama jam tertentu di bulan Agustus di Moscow, para pejabat di wilayah Volgograd di selatan Rusia saat ini menerapkan larangan penjualan vodka. Karena penyalahgunaan alkohol berhubungan erat dengan penurunan harapan hidup dan menyebabkan sekitar 500.000 kematian nasional setiap tahun, otoritas mengatakan larangan itu akan membantu memelihara kesehatan masyarakat.

DPR Rusia juga telah mengusulkan konversi beberapa pabrik penyulingan alkohol menjadi pabrik air minum.

Presiden Rusia Medvedev: Hal pertama yang harus kita lakukan adalah menghentikan pertumbuhan konsumsi alkohol di antara anak muda. Ini mutlak harus. Seperti pengetahuan umum, kebiasaan minum dengan atau tanpa alasan sepertinya membawa pecandu alkohol ke kuburan dengan kondisi yang cukup singkat. Pengoperasian dari jaringan ritel dan toko penjualnya harus dihukum jika melanggar.

Supreme Master TV: Presiden Medvedev dan Rusia, kami memuji dengan hormat inisiatif Anda terhadap tren sehat ini. Semoga semua warga Rusia dikaruniai dengan hidup sehat dan maju tanpa kecanduan.

http://en.rian.ru/russia/20100914/160587675.html
http://english.cntv.cn/20100914/100598.shtml
http://www.telegraph.co.uk/news/worldnews/europe/russia/8001171/Russia-limits-vodka-sales-to-stop-wildfire-
victims-drowning-their-sorrows.html

 
::: Pembunuh : :::
SOLUSI untuk PLANET dari Maha Guru Ching Hai
Daging
Susu
Alkohol
Narkoba
Rokok
Berita Peringatan
Info Terbaru Flu Babi
Hentikan Kekejaman Terhadap Hewan
Makan daging adalah pembunuh nomor satu