Para peneliti Denmark akhir-akhir ini mengevaluasi
350 pria muda berusia 18 hingga 21 tahun, yang ibunya
berpartisipasi dalam penelitian luas tentang gaya hidup saat
mereka sedang hamil.
Hasilnya menyatakan bahwa wanita yang mengonsumsi
empat atau lebih minuman beralkohol dalam seminggu saat hamil
akan melahirkan putra yang pada akhirnya memiliki jumlah sperma
32% lebih rendah dari rata-rata dibandingkan pria muda yang
ibunya telah berhenti dari alkohol.
Penelitian oleh Dr. Cecilia Ramlau-Hansen dari
Rumah Sakit Universitas Aarhus Denmark berkata bahwa
penemuan ini dapat menjelaskan beberapa masalah kesuburan pria
yang tampak pada dekade ini.
Mari kita menjaga kesehatan yang optimal bagi diri
kita sendiri dan orang yang kita kasihi melalui gaya hidup sehat
yang bebas racun.
http://news.bbc.co.uk/2/hi/health/10448273.stmhttp://www.guardian.co.uk/science/2010/jun/29/pregnant-women-alcohol-sperm-count