Kesuburan generasi masa depan dipengaruhi oleh minuman ibu - 6 Jul 2010  
email to friend  Kirim halaman ini buat teman    Cetak

Para peneliti Denmark akhir-akhir ini mengevaluasi 350 pria muda berusia 18 hingga 21 tahun, yang ibunya berpartisipasi dalam penelitian luas tentang gaya hidup saat mereka sedang hamil.

Hasilnya menyatakan bahwa wanita yang mengonsumsi empat atau lebih minuman beralkohol dalam seminggu saat hamil akan melahirkan putra yang pada akhirnya memiliki jumlah sperma 32% lebih rendah dari rata-rata dibandingkan pria muda yang ibunya telah berhenti dari alkohol.

Penelitian oleh Dr. Cecilia Ramlau-Hansen dari Rumah Sakit  Universitas Aarhus Denmark berkata bahwa penemuan ini dapat menjelaskan beberapa masalah kesuburan pria yang tampak pada dekade ini.

Mari kita menjaga kesehatan yang optimal bagi diri kita sendiri dan orang yang kita kasihi melalui gaya hidup sehat yang bebas racun.

http://news.bbc.co.uk/2/hi/health/10448273.stm
http://www.guardian.co.uk/science/2010/jun/29/pregnant-women-alcohol-sperm-count

 
::: Pembunuh : :::
SOLUSI untuk PLANET dari Maha Guru Ching Hai
Daging
Susu
Alkohol
Narkoba
Rokok
Berita Peringatan
Info Terbaru Flu Babi
Hentikan Kekejaman Terhadap Hewan
Makan daging adalah pembunuh nomor satu