email to friend  Kirim halaman ini buat teman   Jika anda ingin menambahkan video ini ke dalam blog atau website pribadi anda, silahkan klik link berikut untuk mendapatkan source code-nya.  ambil source code   Cetak

Selandia Baru mengumumkan rencana untuk mengurangi emisi gas rumah kacanya sebanyak 50% pada 2050 melalui perbaikan insulasi rumah, investasi pada sistem pemanas air tenaga surya, dan memajukan transportasi listrik bersih.

http://www.upi.com/Science_News/Resource-Wars/2011/03/31/New-Zealand-to-slash-emissions-by-half/UPI-26211301592818
http://www.nzherald.co.nz/politics/news/article.cfm?c_id=280&objectid=10716232

SELAMATKAN BUMI...

Berkat peningkatan besar curah hujan dan kumpulan salju musim ini, Gubernur Jerry Brown dari California, AS dpt menyatakan berakhirnya kekeringan yang dideklarasikan tahun 2008 di negara bagian itu, seraya ia mendorong konservasi air demi keberlanjutannya.

http://english.cntv.cn/20110331/103151.shtml
http://www.huffingtonpost.com/2011/03/30/california-drought-is-over_n_842827.html
http://abclocal.go.com/kabc/story?section=news/state&id=8042922

SELAMATKAN BUMI...

Dengan perkiraan kematian lebih dari sejuta kelelawar di AS dalam 5 tahun terakhir akibat penyakit jamur yang dikenal sebagai sindrom hidung putih, ilmuwan menyatakan bahwa tanaman panen dapat berada dalam bahaya disertai kerugian miliaran dolar yang akan dialami petani karena hilangnya bantuan kelelawar dng kendali serangga alami.

http://www.france24.com/en/20110331-bat-deaths-could-cost-us-economy-billions-study
http://www.treehugger.com/files/2011/04/bats-worth-up-to-53-billion-for-us-economy-batman.php