China mengirim delegasi ke Korea Selatan untuk meredakan ketegangan - 29 Nov 2010  
email to friend  Kirim halaman ini buat teman    Cetak

China mengirim delegasi ke Korea Selatan untuk menenangkan ketegangan. Pada hari Minggu, 28 November, Penasihat Negara China Dai Bingguo diterima oleh Presiden Korea Selatan Lee Myung-bak. Presiden Lee menyampaikan apresiasinya atas peran China dalam memelihara kedamaian di semenanjung Korea. Menekankan tingkat kepedulian yang tinggi yang ditimbulkan oleh situasi dengan Korea Utara, kedua pemimpin setuju bahwa kedua pihak harus berdialog untuk melindungi kedamaian bukan hanya di Semenanjung Korea, tetapi bagi seluruh Asia Timur laut.

Yang Mulia, kami sangat berterima kasih atas komitmen Anda pada jalur resolusi diplomatik. Semoga upaya Anda sukses dalam memulihkan hubungan harmonis demi manfaat semua rakyat yang berhati lembut di Semenanjung Korea dan di luarnya.

http://news.xinhuanet.com/english2010/china/2010-11/28/c_13625541.htm http://www.reuters.com/article/idUSLDE6AQ06W20101127, http://www.nasdaq.com/aspx/stock-market-news-story.aspx?storyid=201011272133dowjonesdjonline000358&title=china-state-councilor-dai-visits-seoul-amid-korean-tension, http://online.wsj.com/article/SB10001424052748703609204575641863357474220.html, http://news.xinhuanet.com/english2010/china/2010-11/28/c_13625541.htm 

 
::: Berita Patut Disimak :::
Berita Patut Disimak
Pemanasan Global
Berita Veg
Berita Bantuan
Berita Perdamaian
Berita Satwa
Berita Hak Asasi Satwa
Berita Kesehatan
Cop16 Arsip Berita
Berita Peringatan
Saksikan Berita di YouTube