Berita dan Peristiwa
 
   
 Konferensi perubahan iklim diadakan di Inggris

Pada hari Rabu, 3 November “Para Pemimpin Pelindung Masa Depan Kita: Langkah dan Prioritas dalam Perubahan Iklim” akan mengumpulkan para ilmuwan, ahli, penasihat, dan pejabat tinggi pemerintah di Central Hall Westminster di London. Dikelola oleh Yayasan Pelestarian Dunia yang Nirlaba, pertemuan ini akan berfokus pada situasi mendesak pemanasan global, dengan penekanan khusus pada dampak lingkungan dari peternakan dan produksi ternak, keamanan air untuk keamanan pangan global, dan juga krisis keragaman hayati.

Diundang sebagai tamu kehormatan istimewa adalah Maha Guru Ching Hai, yang telah dengan murah hati setuju untuk berbagi pemikirannya melalui pesan video. Pembicara konferensi adalah analis hukum berita untuk televisi jaringan CNN dan CBS yang terkenal dan vegan Lisa Bloom; Patricia Thomas, Penasihat Ilmiah hari Senin Tanpa Daging yang berkantor di Inggris, Dr. Joel Fuhrman, Dokter dan Direktur Asosiasi Kesehatan Nasional di AS, dan Bpk. Pavan Sukhdev, Penasihat Istimewa dan Ketua Inisiatif Ekonomi Hijau Program Lingkungan Perserikatan Bangsa-Bangsa.

Bergabunglah untuk siaran langsung Supreme Master Television pada konferensi “Para Pemimpin Pelindung Masa Depan Kita: Langkah dan Prioritas dalam Perubahan Iklim” pada hari Rabu, 3 November, pukul 21:45 WIB (3:45 sore - 6:05 sore Waktu Eropa Tengah).

 Pembicara   Tempat Acara    Informasi Lainnya

 
  trackback : http://suprememastertv.tv/bbs/tb.php/news_ina/62

   

 
 
 

Siaran Supreme Master Television berakhir pada tanggal 2 Januari 2012
Baca Lebih Lanjut...

 
Tentang Kami
Hubungi Kami
Liputan untuk Pers
Surat kabar
Liputan Media
Berita dan Peristiwa
Curahan Hati
Iklan Supreme Master TV
Tentang Maha Guru Ching Hai
Aktivitas Bantuan Kemanusiaan oleh Maha Guru Ching Hai dan Asosiasi Internasionalnya
Daftar Kontak di Seluruh Dunia
Download:
  Brosur Supreme Master TV
pdf format  Press Kit Maha Guru Ching Hai