Peru mengambil langkah untuk memelihara keanekaragaman hayatinya – 17 Jun 2011  
email to friend  Kirim halaman ini buat teman    Cetak

Pampacorral, Cusco telah dirancang sebagai area konservasi. Selain itu, Menteri Lingkungan Sernanp telah memberikan persetujuan resmi untuk pembentukan Kota Kerajaan: Qosqoccahuarina.

Di area seluas 1.827 hektar ini yang merupakan milik dari Komunitas Sondormayo Rumira Peasant, berada di daerah Ollantaytambo, Urubamba. Berisikan gletser, hutan, dan padang rumput, termasuk beragam jenis tumbuhan.

Terlebih lagi, sejumlah spesies burung, termasuk hewan asli di daerah tersebut dan terancam punah, hidup di sana. Daerah ini juga merupakan rumah bagi sejumlah hewan penghuni tempat ini seperti kucing Andean yang langka dan rusa herbivora Andean.

Selamat, Peru, yang telah menjalani peraturan pentung ini. Semoga lahan indah kalian dan luar biasanya kehidupan liar yang didukungnya, terus berkembang selama bertahun-tahun ke depan.

http://www.livinginperu.com/news-14785-environmentnature-new-conservation-area-recognized-ollantaytambo