Tonggak pelarangan kulit anjing laut harpa di Rusia, Belarus, dan Kazakhstan - 22 Des 2011  
email to friend  Kirim halaman ini buat teman    Cetak

Pada hari Senin, 19 Desember, Dana Internasional bagi Kesejahteraan Hewan (IFAW) mengumumkan bahwa Rusia, Belarusia, dan Kazakhstan telah memberitahu Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) tentang maksud mereka untuk melarang baik impor dan ekspor kulit bulu anjing laut harpa.

Mereka kini bergabung dengan Uni Eropa, yang telah memberlakukan larangan serupa. Dengan Rusia sebelumnya menempati 90% dari pasar ekspor anjing laut harpa Kanada, direktur program anjing laut IFAW Sheryl Fink mencatat bahwa hal ini hampir secara nyata menghilangkan perdagangan tersebut.

Penghargaan tulus kami, Rusia, Belarusia, dan Kazakhstan atas keputusan manusiawi Anda. Semoga lebih banyak pemerintah akan termotivasi sama untuk menghentikan praktek-praktek kejam seperti itu dan sebagai gantinya menawarkan belas kasih dalam menghormati kesucian hidup untuk semua hewan sesama penghuni Bumi.

http://www.ecorazzi.com/2011/12/19/russias-ban-on-harp-seal-skin-imports-a-big-hit-to-canadian-seal-hunt/
http://www.theglobeandmail.com/news/politics/ottawa-notebook/russian-ban-spells-the-end-of-canadian-sealing-activists-say/article2276572/?from=sec368
http://www.cbc.ca/news/politics/story/2011/12/20/nl-russian-sealing-1220.html
 
::: Berita Patut Disimak :::
Berita Patut Disimak
Pemanasan Global
Berita Veg
Berita Bantuan
Berita Perdamaian
Berita Satwa
Berita Hak Asasi Satwa
Berita Kesehatan
Cop16 Arsip Berita
Berita Peringatan
Saksikan Berita di YouTube