Sebuah aplikasi baru Facebook yang disebut Pet Pardons menghubungkan orang-orang secara online sehingga hewan-hewan yang seharusnya akan dibunuh di tempat penampungan yang penuh sesak dapat diganti ditempatkan dalam perawatan rumah asuh sementara mereka menunggu diadopsi dengan tetap.
http://www.fox8.com/news/wjw-social-media-saving-pets-death-row-txt,0,7153127.story?hpt=us_bn6,
http://www.petpardons.com/